Ini buku pertamaku, dan aku sangat suka akan hal itu. Walau pun bisa dibilang agak terlambat, tapi aku bersyukur akhirnya buku ini terbit juga dan berada di tangan para pembaca sekalian. Semoga catatan perjalanan yang aku tuliskan dalam buku ini tidak akan sia-sia. Aku berharap setiap kisah dalam buku ini dapat membawa hikmah bagi kita semua.
Unique Message
Penulis : Christy Mema ISBN : 978-602-6159-81-6 Tahun terbit : 2017 Penerbit : Desanta Muliavisitama Pagi itu tidak cerah seperti biasanya. Matahari tertutup oleh awan tebal yang akan segera menurunkan …